Langsung ke konten utama

Cara Mendaftar dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!

Cara Daftar dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr

Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!

Fiverr - sebuah situs web yang dapat membantu Anda untuk mendapatkan uang di internet, selain tempat untuk mendulang uang Fiverr juga sebagai tempat perantara bagi orang yang membutuhkan jasa dan keahlian dari seluruh dunia.

Dengan bergabung di fiverr Anda bisa menawarkan berbagai macam jasa dan keahlian dalam bidang tertentu seperti :

  • ·         Design & Graphics
  • ·         Digital Marketing
  • ·         Video & Animasi
  • ·         Digital Marketing
  • ·         Writing & Translation
  • ·         Programing & Teknologi
  • ·         Bisnis

Di indonesia kini sudah banyak sekali peminatnya, dan bahkan sebagian yang sudah sukses dengan bergabung di fiverr mereka menjadikannya sebagai pekerjan Freelance. Hasilnya pun cukup lumayan, mulai dari $5 bahkan sampai $100 mereka bisa dapat dari orang yang menggunakan jasanya lewat fiverr.

Penasaran tapi masih bingung cara daftar fiverr bagaimana?

 Jika ingin bergabung di fiverr mudah kok, Anda tinggal daftar saja, tapi ingat sebelum Anda mendaftar pastikan Anda memiliki salah satu keahlian yang dapat Anda tawarkan di fiverr nantinya.

 Coba lihat http://studio-bersama.blogspot.com/2020/06/bekerja-di-rumah-aja-bergabung-dengan.html

Cara Daftar Fiverr

  • Silahkan anda kunjung situs aslinya di www.fiverr.com
  • Kemudian muncul seperti yang di bawah ini :

Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!

  • Nah, bagi yang mau daftar, silahkan klik  tombol Join, nanti bakalan muncul form untuk daftarnya, atau bisa juga langsung daftar dengan akun sosmed kamu, seperti ini nih :

Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!

  • Setelah klik tombol join, kemudian bakalan muncul from untuk mendaftar, silahkan masukkan email anda atau bisa juga menggunakan facebook atau akun sosial media lainnya yang kamu punya
Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!

  • Setelah memasukkan email anda, klik tombol continue atau join

Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!

Sampai daftar fiverrnya saya anggap agan-agan pasti udah ngerti.
Nah, sekarang gimana caranya ngebuat "gig".
Gig di sini adalah jasa yang agan2 jual kepada buyer (pembeli).
Di fiverr sendiri udah ada kelompoknya masing-masing untk tiap gig, mulai dari musik, desain, programing, video editing, writing, SEO, sampai hal-hal yang hanya untuk have fun aja juga ada 

Nah, kalau udah klik pilihan untuk buat gig, maka akan muncul form untuk di isi, seperti ini:

Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!


* Di bagian title silahkan agan tulis judul jasa yang mau di tawarkan. Gunakan titel yang semenarik mungkin dan seidentik mungkin dengan jasa yang di tawarkan, supaya mudah di dapat di pencarian dan lebih menarik buyer.

* Di bagian Category agan pilih kira-kira di kategori mana jasa yang agan tawarkan, Ini harus benar-benar sesuai karena tim fiverr akan memeriksa apakah gig yang kita buat udah ada di kategori yang tepat atau tidak, kalau tidak nanti bakalan ada pemberitahuan untuk memperbaiki gig kita.

* Di bagian tags, isi dah kata-kata kunci yang berhubungan dengan gig yang kita buat. Ini untuk memudahkan gig kita di dapat sama buyer lewat pencarian.

Udah isi form ini, lanjut ke form berikutnya :

Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!







Nah, di sini form untuk nentuin harga yang mau kita tawarkan untuk jasa kita, mulai dari $5 tentunya.
Isi semua form yang ada terkait harga dan detial jasa yang di dapatkan buyer dengan harga yang kamu  tawarkan.

Biasanya ini di gunakan sama yang udah punya reputasi di fiverr. 
Kalau saya sendiri nyaranin tidak usah pakai paket - paketan yang terlalu banyak dulu, kalau masih baru di dunia fiverr. Cukup paket $5 aja.
Kenapa? Prinsipnya sama aja kamu dengan jualan di dunia nyata, kita mesti cari nama dulu supaya terkenal baru bisa jual mahal. Kalau masih baru di fiverr perlu kerja keras dan extra buat dapat pembeli. Ingat! Ini market global, kita bersaing sama semua orang di dunia, jadi tawarkan semaksimal yang kita bisa dengan harga yang murah aja dulu, nanti kalau udah mulai punya reputasi yang baik di fiverr baru dah bisa mulai jual mahal 

Selain harga standar, kamu juga bisa nambah "Extra Gig", yakni jasa ekstra yang terkait dengan gig kamu yang tentunya dapat bayaran extra juga :

Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!



Kalau udah ngisi harganya, form selanjutnya adalah ini 

Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!


Nah, ini nih yang penting!
Deskripsikan jasa yang kamu tawarkan semenarik mungkin tapi seminimal mungkin.
Intinya gimana cara kamu lah ngejelasin tentang jasa apa yang kamu jual dengan cara yang paling mudah di mengerti oleh para pembeli. Kamu bisa liat-liat gig orang lain sebagai contoh dan perbandingan 

 

Next, Requirements :

Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!


Khusus form ini tidak wajib di isi, kalau kamu mau ngisi bisa juga.
Gunanya form ini buat ngasih tahu buyer tentang apa yang kamu butuhkan supaya bisa ngerjain pekerjaan dari buyer.
Misalnya, seperti yang ada SS itu. Ada opsi jawabannya juga, apakah dengan text aja, atau harus melampirkan file. Ngertikan?!

Oke, next gallery :

Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!


Nah di sini kamu upload aja gambar yang terkait dengan jasa yang kamu tawarkan. Gambarnya  yang semenarik mungkin biar narik perhatian buyer juga untuk membeli produk kamu
Selain gambar, kamu juga bisa upload video
Kalau sudah mengisi kolomnya semua, berarti kamu sudah berhasil mendaftar gig


Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!


Sudah siap dipasarkan 
Ok sampai di sini saya anggap kamu udah ngerti dan siap buat daftar di fiverr,


Selanjutnya, saya kasih beberpaa tips untuk kamu yaa

Sama halnya di dunia nyata, kita tidak bisa hanya diam nunggu pembeli, pasti kita harus jemput juga. Nah di fiver pun juga gitu kamu, ada menu yang namanya "Buyer Request" di sana kita bisa liat kerjaan apa yang sedang dicari/ditawarkan oleh para buyer. Kita cuman punya 10 kesempatan/hari buat ngirim "offer"(penawaran) ke orang yang udah post buyer request, jadi manfaatkan sebaik-baiknya.

Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!



Review dari pembeli sangatlah penting! Review semacam kometar dari orang yang udah selesai membeli jasa kita. Review dari para buyer ini sangat penting untuk menjaga reputasi kita. Kalau review dari para buyer jelek otomatis orang-orang tidak akan membeli jasa kita lagi. Review ini juga sangat berpengaruh terhadap sistem level di fiverr. Di fiverr ada beberapa kriteria tertentu yang kalau udah di penuhi maka kita akan naik level dan ini juga bisa meningkatkan kepercayaan buyer buat beli jasa kita. Ini review buyer saya dan sistem level di fiverr.

Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!


Uang yang udah di dapat dari hasil kerja kita nggak bisa langsung di tarik! Butuh waktu setidaknya 2 minggu sejak job kita di nyatakan selesai baru $ kita bisa di tarik ke paypal kita. Intinya kalau job udah selesai, maka $ kita statusnya pending dulum, nanti sekitar dua minggu baru bisa di cairkan. Ini SS dari $ saya yang masih pending
 
Cara Mendaftar Menghasilkan Ratusan Juta dan Jualan Jasa atau Gig di Fiverr Dengan Cepat!



Sampai sini kamu sudah pahamkan?
Sebenarnya masih banyak banget tips dan trik yang mau saya bagikan,tapi segitu aja dulu. So, bagi kamu yang mau nanya silahkan komentar di kolom bawah ini atau bisa juga langsung nanya

Saya harap ini bisa membantu kamu mencari rejeki yang halal dan semoga bisa jadi orang yang sukses, aamiin.
Bagi yang udah kerja di fiverr silahkan bagi pengalamannya juga di sini, atau mungkin ada yang salah dari informasi yang saya bagikan mohon di benarkan ya teman - teman!

Terima kasih!




Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Membuat Akun Channel Baru YouTube dan Tips Cara Mendapatkan Uang Dari YouTube Secara Mudah dan Cepat!

Cara Membuat Akun Channel Baru YouTube dan Cara Menghasilkan Uang Dari Youtube Secara Cepat! cara membuat akun youtube channel yang menghasilkan uang Pertama : Membuat akun Google Jika Anda sudah mempunyai akun Google, Anda bisa melewati langkah ini. Untuk yang belum memiliki akun Google Anda bisa daftar dulu. Kedua : Membuat akun Youtube Yang perlu digaris bawahi bahwa akun youtube sendiri itu berbeda dengan channel youtube akun youtube merupakan panel admin. Sebemarnya akun yang dipakai untuk mengakses atau untuk login dalam channel youtube merupakan nama saluran atau channel yang berisi konten video - video anda di youtube. Anda bisa mengatur video yang di upload di channel youtube sesuai keinginan anda. Lalu bagaimana cara membuat akun youtube? Youtube merupakan situs berbagai video milik Google. Artinya untuk masuk ke akun youtube, maka anda tinggal memasukan akun google anda, Berikut adalah langkah - langkah yang dapat anda lakukan untuk membuat akun youtube: Cara Membuat Akun Yo

Bekerja di Rumah Aja Bergabung Dengan Affiliate Marketing, Affiliate Blibli, Affliate Lazada, dan Affiliate Bukalapak

Cara Bergabung Dengan Affiliate Marketing, Affiliate Blibli, Affliate Lazada, dan Affiliate Bukalapak    Banyak dengan hanya bermodalkan website. Misalnya seperti memasang iklan Google Adsense, sponsored post, jasa pembuatan website, jasa konsultasi, hingga affiliate marketing yang hampir tanpa modal untuk memulai bisnisnya. Nah, kira-kira bisnis seperti apa yang cocok untuk kamu? Setiap hari ada banyak orang dari seluruh dunia yang mempelajari ilmu mencari uang di rumah aja, contohnya seperti apa? membuka online shop, menjual produk ke sosial media dan mengshare ke teman - teman atau saudara kamu, akan tetapi tidak semuanya bisa sukses karena sebagian besar dari mereka hanya sekedar coba-coba dan tidak mencari ilmu bisnis maupun mempraktekkannya langsung dengan seksama. Nah, untuk semakin memperkaya pengetahuan kamu, pada artikel kali ini secara khusus kita akan sama - sama membahas lebih dalam tentang apa itu Affiliate Marketing.  Untuk bergabung dalam program affiliate ini tidak dik